Photo of River Flow and Village Near Hydroelectric Dam

165923.jpg

ENGLISH

Hello hive friends, may God always bless us all. In this post, I want to share some photos I took with my phone camera a few months ago.

These photos show the atmosphere in a village located not far from the center of Takengon, called Asir-Asir. This area is the main headwaters of the river that falls within the Peusangan River Basin (DAS PEUSANGAN).

This river originates directly from a freshwater lake located not far from this village. This river's flow has provided many benefits to the local population, serving as a water source, a fishing spot, and a vital part of their livelihood.

This river may not appear very wide, but it plays a vital role in supplying water downstream, flowing into the Peusangan area of ​​Bireuen. Downstream, the river's water flow is used to irrigate the rice fields and agricultural lands of residents in the coastal areas of Bireuen.

In fact, the largest water source that caused the flooding in November 2025 was a stream originating in Central Aceh. This stream flows downstream and is crucial for the livelihoods of farmers in coastal areas.

This Asir-Asir village itself is located not far from a freshwater lake, and the village life still appears natural with a mountainous feel. Only some areas have flat terrain, while others are hilly, making the houses in this area appear densely populated.

I traveled around the village, taking photos from various angles to demonstrate the village's condition. The village is also located not far from the market, where daily activities and economic activity take place in this area.

During the day, the village appears quiet, perhaps because the majority of the population are office workers, civil servants, or traders. Life in the Gayo Highlands holds its own historical significance. As a center of civilization, many residents come from various ethnic groups, not just the indigenous population.

The village road doesn't appear to be wide enough. They also have a bridge, but the sign on the bridge states that cars cannot cross it; it's probably only for pedestrians, cyclists, or motorcycles. A river project is under construction near the bridge. As far as I know, the river's flow has become a key component of the dam.

This dam is intended to be a source of electrical energy, so a hydroelectric power plant (PLTA) will be built from the river's flow. This project appears to be a strategic project for increasing the electricity supply in Aceh and the surrounding area. Hopefully, it will be realized and run smoothly.

The dam was built around a lake because the river's water appears to be flowing, sometimes even with a strong current. Hopefully, the river and the village in the Gayo Highlands will remain preserved, and their culture and environment will remain well-maintained despite the advancement of technology and development.


INDONESIA

Halo sahabat hive, semoga tuha selalu memberkati kita semuanya, pada postingan ini saya ingin berbagi beberapa poto yang telah saya ambil menggunakan kamera ponsel saya beberapa bulan yang lalu.

Poto-poto ini memperlihatkan suasana di salah satu desa yang terletak tidak jauh dari pusat kota Takengon, desa ini disebut dengan desa Asir-Asir. Diwilayah ini merupakan hulu utama sungai yang masuk dalam wilayah aliran sungai Peusangan (DAS PEUSANGAN).

Sungai ini berhulu langsung dari danau laut tawar, danau yang terletak tidak jauh dari desa ini. Aliran sungai ini telah memberikan banyak manfaat bagi penduduk setempat, sebagai sumber air, tempat mencari ikan dan menjadi bagian penting dari keberlangsungan hidup masyarakat setempat.

Sungai ini tampak tidak begitu lebar, tetapi menjadi bagian penting sebagai penyuplai air hingga ke hilir yang bermuara ke wilayah Peusangan, Bireuen. Diwilayah hilir, aliran air sungai ini dimanfaatkan sebagai penyuplai untuk pengairan air ke sawah dan lahan pertanian warga di wilayah pesisir Bireuen.

Bahkan sumber air terbesar yang telah mengakibatkan banjir pada bulan November 2025 lalu adalah aliran air yang berhulu dari wilayah Aceh Tengah. Aliran air ini mengalir hingga ke hilir dan menjadi bagian terpenting untuk keberlangsungan hidup para petani di wilayah pesisir.

Kampung asir-asir ini sendiri terletak tidak jauh dari danau laut tawar, kehidupan kampung yang masih tampak alami dengan nuansa pegunungan. Hanya sebagian tempat yang memiliki bagian tanah dengan tekstur datar, sementara beberapa lainnya adalah perbukitan, sehingga bangunan-bangunan rumah di kawasan ini tampak begitu padat.

Saya telah berkeliling desa ini untuk mengambil gambar-gambar dari beberap sudut untuk memperlihatkan kondisi desa ini. Desa ini terletak juga tidak jauh dari pasar, tempat dimana aktivitas sehari-sehari dan perputaran ekonomi berlangsung di daerah ini.

Ketika siang, kondisi desa tampak sepi, mungkin karena mayoritas penduduknya adalah pekerja kantoran, pekerja dinas, atau berdagang. Dari desa ini kehidupan di dataran tinggi gayo memiliki nilai historisnya tersendiri, sebagai pusat peradaban, banyak warga yang menempati desa ini dari berbagai suku, tidak hanya dari kalangan pribumi saja.

Adapun akses jalan desa ini tampak berukuran tidak lebar, mereka juga memiliki jembatan, tetapi dijembatan tertulis bahwa mobil tidak bisa melewati jembatan ini, mungkin hanya untuk akses penyebarangan pejalan kaki, pesepeda atau sepeda motor saja. Di sekitaran sungai yang tidak jauh dari jembatan terdapat sebuah proyek yang sedang dibangun, setau saya aliran sungai ini telah menjadi bagian terpenting sebagai bendungan.

Bendungan ini dimaksudkan untuk menjadi sebagai salah satu tempat yang dapat menjadi sumber energi listrik, jadi dari aliran sungai ini akan dibuat pembangkit listrik tenaga air (PLTA). Proyek ini tampaknya akan menjadi proyek strategis untuk penambahan suplai listrik di wilayah Aceh dan sekitarnya, semoga itu ajan terwujud dan berjalan dengan lancar.

Bendungan dibuat disekitar danau karena memang air sungai ini tampak mengalir, bahkan terkadang memiliki aliran yang deras. Aliran sungai dan desa didaratan tinggi gayo ini semoga tetap dijaga kelestariannya, kultur, dan lingkungannya tetap terawat dengan baik meskipun teknologi dan pembangunan kian berkembang.


165922.jpg

165925.jpg

165924.jpg

165912.jpg

165918.jpg

165916.jpg

165915.jpg

165914.jpg

165917.jpg

165913.jpg

165921.jpg

165920.jpg

165919.jpg

PONPASE HIVE BLOG.png

My Educational Video About Hive


https://youtube.com/shorts/kc3_bbZu7yI?si=X8pB_hAtYIEzmupA




PONPASE HIVE BLOG.png

My Business Info

Butuh jasa papan bunga ? Pesan di Ranis Florist ! Untuk informasi lebih lanjut silahkan klik link di bawah ini !

PONPASE HIVE BLOG.png

That concludes my post, I hope you enjoy it...

All photos were taken with Samsung Galaxy A56>>>

Edited by Lightroom>>>


download.png


Location Via https://worldmappin.com/ : [//]:# (!worldmappin 4.61749 lat 96.84850 long d3scr)

Regards,
@ponpase

PONPASE HIVE BLOG.png

ponpase footer hive blog.png



0
0
0.000
10 comments
avatar

Manually curated by the @qurator Team. Keep up the good work!

Like what we do? Consider voting for us as a Hive witness.


Curated by scrooger

0
0
0.000
avatar

Cakep banget. Semoga lestari

0
0
0.000